Pasca Lebaran, Petugas Lapas Luwuk Lakukan Perbaikan Drainase Kantor

239

Banggai- Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Luwuk Kanwil Kemenkumham Sulteng, dua orang petugas jaga pagi, Diki dan Lionel yang di bantu oleh warga binaan lakukan pembersihan area drainase yang dikakukan secara berkala, Senin (15/4/2024).

Menurutnya, ini harus dilakukan untuk mencegah terjadinya banjir akibat air hujan karena drainase tidak mampu menampung debit air serta mengalirkannya ke sungai. “Ketika saya perhatikan, ternyata masih banyak titik yang terendam karena drainase yang buntu," katanya.

Hal ini dikarenakan curah hujan yang sering turun belakang ini tidak menentu, ini tentu mengakibatkan tersumbatnya saluran drainase yang kadang air hujan membawa sampah ke dalam got dan tersangkut karena diakibatkan menyempitnya saluran drainase.

"Upaya dalam menormalisasi drainase di area branggang sudah tepat. Namun, itu tidak cukup jika hanya dilakukan di satu titik, tetapi harus dilakukan pengerukan di seluruh sistem drainase Lapas Luwuk," tutupnya.
(Dok. Humas Lapas Luwuk)

240

logo besar kuning
 
NAMA SATUAN KERJA KELAS XXX (edit)
KANWIL KEMENKUMHAM NAMA PROVINSI (edit)

Jl. Dr. Moh. Hatta, Simpong, Luwuk, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah 94711)
081343745938

Email Kehumasan
 Humaslapasluwuk@gmail.com

Hari ini61
Kemarin241
Minggu ini1048
Bulan ini3198
Total 37914

19-05-2024