Jaga Kebersihan Kamar dan Blok Hunian, Ka. KPLP Beserta Staf Berikan Arahan Kepada WBP

55

Jaga Kebersihan Kamar dan Blok Hunian, Ka. KPLP Beserta Staf Berikan Arahan Kepada WBP

Banggai- Kepala kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (Ka.KPLP) beserta staf Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Luwuk Kanwil Kemenkumham Sulteng berikan arahan kebersihan kamar dan blok hunian guna menciptakan lingkungan blok yang bersih dan kesehatan yang terjaga, Selasa (20/02/2024).

Pada kesempatan kali ini, Bahtiar selaku Ka. KPLP didampingi staff memberikan arahan terkait kebersihan kamar dan blok hunian. Mulai dari hal kecil yang dilakukan WBP, seperti membuang puntung rokok dan sampah sembarangan. Namun yang menjadi fokus oleh Ka. KPLP kali ini mengenai penjemuran pakaian WBP yang biasa dijemur di lapangan blok hunian Lapas Luwuk.
Mengatasi hal tersebut Bahtiar selaku Ka. KPLP melakukan penjadwalan untuk penjemuran pakaian WBP.

56

"semoga jadwal yang sudah dibuat bisa dilaksanakan dengan baik, hal ini untuk menciptakan lingkungan yang selalu bersih dan enak dipandang. Dengan terciptanya lingkungan yang bersih, kesehatan kita juga akan terjaga", terang KPLP
(Dok, Humas Lapas Luwuk)

1

logo besar kuning
 
NAMA SATUAN KERJA KELAS XXX (edit)
KANWIL KEMENKUMHAM NAMA PROVINSI (edit)

Jl. Dr. Moh. Hatta, Simpong, Luwuk, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah 94711)
081343745938

Email Kehumasan
 Humaslapasluwuk@gmail.com

Hari ini40
Kemarin241
Minggu ini1027
Bulan ini3177
Total 37893

19-05-2024