Cegah Gangguan KAMTIB, KPLP Lakukan Monitoring Pos Utama Dan Kontrol Lingkungan Blok Hunian

136

Banggai- Agar terciptanya Keamanan dan ketertiban di lingkungan Lapas Kelas IIB Luwuk tetap kondusif, Ka. KPLP melakukan monitoring pos utama dan melakukan kontrol blok-blok hunian, (22/11).

Ka. KPLP melaksanakan monitoring pemeriksaan buku dan barang inventaris pengamanan petugas pos utama guna memastikan, sarana pengamanan pada pos utama tersedia dengan baik dan aman. Selanjutnya melaksanakan pengawasan pada blok Pantai maahas terkait keamanan dan ketertiban yang wajib di jaga dan di ikuti oleh seluruh WBP dan juga memberikan pengarahan pada blok Pantai maahas terkait pelaksanaan pemilihan kepala blok baru yang mana kepala blok lama sudah mendekati masa pembebasan.

(Dok, Humas Lapas Luwuk)

logo besar kuning
 
NAMA SATUAN KERJA KELAS XXX (edit)
KANWIL KEMENKUMHAM NAMA PROVINSI (edit)

Jl. Dr. Moh. Hatta, Simpong, Luwuk, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah 94711)
081343745938

Email Kehumasan
 Humaslapasluwuk@gmail.com

Hari ini18
Kemarin241
Minggu ini1005
Bulan ini3155
Total 37871

19-05-2024